Apa Arti Ramadhan Mubarak? Ternyata Begini Arti dan Makna Ucapan Ramadhan Mubarak dalam Bahasa Indonesia

- 2 April 2022, 20:50 WIB
Apa Arti Ramadhan Mubarak? Ternyata Begini Arti dan Makna ucapan Ramadhan Mubarak dalam Bahasa Indonesia
Apa Arti Ramadhan Mubarak? Ternyata Begini Arti dan Makna ucapan Ramadhan Mubarak dalam Bahasa Indonesia /tangkapan layar/

Ramadan Mubarak ini diucapkan kepada seseorang sebagai bentuk doa dan memohon berkah atasnya.

Arti Ramadan Kareem

Kini Ramadan Mubarak artinya apa sudah diketahui. Selain itu, ada ucapan lain yang biasa digunakan untuk menyambut bulan puasa, yaitu Ramadan Kareem.

Baca Juga: Teks Bacaan Niat Sholat Witir 2 Rakaat Sebagai Makmum di Bulan Suci Ramadhan 2022, Ramadhan 1443 H

Jika diterjemahkan dari bahasa Arab, Ramadan Kareem diartikan sebagai 'Ramadan yang murah hati'.

Jika Ramadhan Kareem diucapkan kepada orang lain maka dapat diartikan seseorang mengucapkan 'semoga Ramadan bermurah hati kepada anda'.

Pengucapan Ramadan Kareem dianggap kurang tepat. Arti dari ucapan tersebut seakan dipahami bahwa bulan Ramadan-lah yang memberikan kemurahan hati, dan itu bertentangan dengan syariat Islam, di mana yang memberikan kemurahan di bulan Ramadan hanyalah Allah SWT.

Itulah penjelasan mengenai apa arti Ramadhan Mubarak, ternyata begini arti dan makna Ramadhan Mubarak dalam bahasa Indonesia.

 

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah