3 Doa Terbaik Pada Malam Nisfu Syaban, Diluaskan Rezeki Serta Dikuatkan Iman Islamnya

- 17 Maret 2022, 15:10 WIB
3 Doa Terbaik Pada Malam Nisfu Syaban, Diluaskan Rezeki Serta Dikuatkan Iman Islamnya
3 Doa Terbaik Pada Malam Nisfu Syaban, Diluaskan Rezeki Serta Dikuatkan Iman Islamnya /facebook/udin/

Portal Kudus - Keistimewaan malam Nisfu Syaban tentu memiliki banyak keberkahan, dan terkabulnya doa-doa yang dipanjatkan.

Simak terus artikel berikut ini karena Portal Kudus akan membagikan informasi tentang keistimewaan doa pada malam Nisfu Syaban yang bisa dipanjatkan.

Malam nisfu Syaban juga merupakan malam dibukanya 300 pintu rahmat dan ampunan oleh Allah SWT.

Keistimewaan malam Nisfu Syaban tentu memiliki banyak keberkahan, dan terkabulnya doa-doa yang dipanjatkan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 5 Halaman 16, 17, 23, 26, dan 27 Subtema 1 Pembelajaran 3

Malam Nisfu Sya'ban 2022 jatuh pada tanggal 18 Maret 2022 atau hari Jumat. Perayaan ini diperingati setiap tanggal 15 Syaban dalam kalender Islam.

Rasulullah SAW bersabda dinukil dari riwayat Ali bin Abi Thalib yang berbunyi,

إِذَا كَانَتْ لَيْلَةُ النِّصْفِ مِنْ شَعْبَانَ فَقُومُوا لَيْلَهَا وَصُومُوا يَوْمَهَا، فَإِنَّ اللهَ تَبَارَكَ وَتَعَالَى يَنْزِلُ فِيهَا لِغُرُوبِ الشَّمْسِ إِلَى السَّمَاء الدُّنْيَا، فَيَقُولُ: أَلَا مِنْ مُسْتَغْفِرٍ فَأَغْفِرَ لَهُ، أَلَا مِنْ مُسْتَرْزِقٍ فَأَرْزُقَهُ، أَلَا مِنْ مُبْتَلَى فَأُعَافِيَهُ، أَلَا كَذَا أَلَا كَذَا حَتَّى يَطَّلِعَ الْفَجْرَ

Artinya: "Nabi SAW bersabda, 'Apabila tiba malam Nisfu Syaban maka salatlah pada malam harinya dan berpuasalah pada siang harinya, karena rahmat Allah SWT akan turun ke langit dunia pada saat tersebut sejak terbenam matahari dan Allah SWT berfirman,"

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x