5 Malam Mustajab untuk Berdoa Agar Hajat Terkabul, Simak Ini 5 Malam Mulia yang Manjur Terkabulnya Keinginan

- 14 Februari 2022, 11:20 WIB
Penuh dengan masalah hidup, baca doa Dzun Nuun. Doa Nabi Yunus saat terperangkap dalam perut ikan, lengkap dengan arti dan faedahnya.
Penuh dengan masalah hidup, baca doa Dzun Nuun. Doa Nabi Yunus saat terperangkap dalam perut ikan, lengkap dengan arti dan faedahnya. /freepik.com/jcomp

Bentuk amalan yang dilakukan saat memasuki bulan Rajab, seperti yang dilakukan oleh Rasulullah SAW.

1. Doa memasuki Bulan Rajab

اللَّهُمَّ بَارِكْ لَنَا فِيْ رَجَبَ وَشَعْبَانَ وَبَلِّغْنَا رَمَضَانَ

Artinya: “Duhai Allah, berkahilah kami pada bulan Rajab dan bulan Sya’ban dan pertemukanlah kami dengan bulan Ramadlan.”

Baca Juga: Bacaan Sholawat Nariyah Lengkap dengan Artinya dan Keutamaan Membacanya

2. Puasa Rajab

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ سُنَّةِ رَجَبَ لِلهِ تَعَالَى

Artinya, “Aku berniat puasa sunah Rajab esok hari karena Allah Swt.”

3. Sholat Rajab

Melakukan sholat sunnah dua belas rakaat, dilakukan dengan sholat dua rakaat dengan satu kali salam.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah