1 Rajab 1443 Jatuh Pada Tanggal 3 Februari 2022, Ini Niat Puasa Rajab Lengkap dengan Keutamaannya

- 1 Februari 2022, 17:55 WIB
Puasa Rajab Sebaiknya Dilakukan Berapa Hari? Ini Penjelasan Ustaz Abdul Somad
Puasa Rajab Sebaiknya Dilakukan Berapa Hari? Ini Penjelasan Ustaz Abdul Somad //Freepik/kjpargeter

Portal Kudus - 1 Rajab 1443 H jatuh pada tanggal 3 Februari 2022, ini niat dan keutamaan puasa di bulan Rajab.

Berikut ini adalah ulasan lengkap puasa Rajab 1443 H yang akan dilaksanakan mulai tanggal 2 Februari 2022.

Simak keutamaan dan informasi lengkap tentang puasa Rajab disini, berikut lengkap dengan niatnya.

Semula pelaksanaan puasa Rajab dilaksanakan tanggal 2 Februari 2022, namun setelah dilaksanakan tim rukyat tidak melihat hilal.

Puasa Rajab dilaksanakan pada tanggal 3 Februari 2022, tepat pada hari Kamis.

Baca Juga: 29 Daftar Pemain Timnas Indonesia U23 untuk Persiapan di Piala AFF U23 2022 Lengkap Jadwal Penyisihan Grup

Keputusan ini didasarkan pada laporan tim rukyat yang tidak melihat hilal di seluruh Indonesia pada Selasa 29 Jumadal Akhirah 1443 H /1 Februari 2022 M.

Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) mengikhbarkan awal Rajab 1443 H jatuh pada Kamis, 3 Februari 2022 M.

Dalam Islam bulan Rajab merupakan bulan ketujuh dalam kalender Qomariyah atau Hijriyah.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: NU Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah