Doa Sujud Syukur Lengkap Arab, Latin dan Arti dalam Bahasa Indonesia

- 7 Januari 2022, 23:05 WIB
Timnas Indonesia sujud syukur usai membobol gawang Timnas Laos di dalam babak pertama pertandingan grup B Piala AFF.
Timnas Indonesia sujud syukur usai membobol gawang Timnas Laos di dalam babak pertama pertandingan grup B Piala AFF. /KarawangPost/ANTARA/Humas PSSI

سَجَدَ وَجْهِي لِلَّذِي خَلَقَهُ وَصَوَّرَهُ، وَشَقَّ سَمْعَهُ وَبَصَرَهُ، بِحَوْلِهِ وَقُوَّتِهِ فَتَبَارَكَ اللهُ أَحْسَنُ الخَالِقِيْنَ

Latin: Sajada wajhiya lil ladzī khalaqahū wa shawwarahū wa syaqqa sam‘ahū wa basharahū bi haulihī wa quwwatihī fa tabārakallāhu ahsanul khāliqīna.

Baca Juga: Ambil Kesempatan Pinjam Modal Usaha Hanya dari Rumah, Simak Persyaratan dan Cara Daftar KUR BRI di kur.bri.co.

Artinya, “Diriku bersujud kepada Zat yang menciptakan dan membentuknya, membuka pendengaran dan penglihatannya dengan daya dan kekuatan-Nya. Maha suci Allah, sebaik-baik pencipta,”

Berikut ini tata cara sujud syukur yang telah dirangkum Tim Portal Kudus:

1. Sujud syukur dilakukan sebanyak 1 kali ketika memperoleh nikmay atau terhindar dari baahya

Baca Juga: Profil Najwa Shihab, Lengkap dengan Karier dan Umur

2. Sujud syukur dilaksanakan dalam keadaan suci dari hadas dan najis dan menutup aurat

3. Berdiri menghadap kiblat

4. Niat langsung dibaca dan tersampaikan saat seorang muslim hendak sujud syukur

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah