Teks Bacaan Doa Imam Sulaiman bin Muhammad Al-Bujairami Agar Diberikan Allah SWT Anak Laki-laki

- 2 Desember 2021, 01:40 WIB
Ilustrasi - Teks Bacaan Doa Imam Sulaiman bin Muhammad Al-Bujairami Agar Diberikan Allah SWT Anak Laki-laki
Ilustrasi - Teks Bacaan Doa Imam Sulaiman bin Muhammad Al-Bujairami Agar Diberikan Allah SWT Anak Laki-laki /pixabay/

Portal Kudus - Doa merupakan salah satu bentuk ikhtiar manusia untuk meminta sesuatu kepada Allah SWT.

Adapun dalam artikel ini, menyajikan teks bacaan doa agar diberikan oleh Allah SWT anak laki-laki. 

Memiliki anak merupakan sebuah impian bagi pasangan suami istri, dikarenakan, anak merupakan anugrah dari Allah SWT.

Baca Juga: Bacaan Doa Untuk Ibu Hamil, Inilah Teks Doa Ngupati, Mapati atau Walimatul Haml Untuk Janin Usia 4 Bulan

Allah berkehendak dalam menentukan jenis kelamin bagi setiap bayi, baik itu bayi laki-laki maupun perempuan.

Akan tetapi, manusia diberi kesempatan untuk berusaha atau berikthiar dalam melakukan atau mengharapkan sesuatu.

Adapun salah satu wujud ikhitiar yakni dengan berdoa atau memohon kepada Allah SWT.

Berikut doa yang ditulis Imam Sulaiman bin Muhammad Al-Bujairami dalam upaya memohon kepada Allah SWT agar diberikan anak laki-laki dalam kitab Tuhfatul Habîb ‘ala Syarhil Khathîb atau Hâsyiyah Al-Bujairami ‘alal Khathîb.

Baca Juga: Download PDF Surat Yasin dan Tahlil Lengkap Lafal Arab, Latin dan Terjemahannya

Halaman:

Editor: Candra Kartiko Sari

Sumber: islam.nu.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x