Doa Nabi Yunus dalam Perut Ikan Paus Beserta Kisah yang Menegangkan

- 22 November 2021, 13:35 WIB
Bacalah doa Nabi Yunus saat berada di perut ikan paus agar hajat terkabul, simak selengkapnya doa yang mustajab dibaca saat Jumat Sore.
Bacalah doa Nabi Yunus saat berada di perut ikan paus agar hajat terkabul, simak selengkapnya doa yang mustajab dibaca saat Jumat Sore. /Unsplash / FaseehFawaz

Baca Juga: Kode Redeem Mobile Legends Terbaru Minggu 21 November 2021

Nabi Yunus mendapat teguran dari Allah SWT atas sikapnya yang pergi meninggalkan kaumnya.

Berikut ini bacaan doa yang dipanjatkan Nabi Yunus di dalam perut ikan paus tersebut:

Doa Nabi Yunus

لَا إِلَٰهَ إِلَّا أَنْتَ سُبْحَانَكَ إِنِّي كُنْتُ مِنَ الظَّالِمِينَ

Bacaan latin: lā ilāha illā anta sub-ḥānaka innī kuntu minaẓ-ẓālimīn

Baca Juga: Bacaan Doa Pengantin Pria Kepada Pengantin Wanita Dalam Pernikahan Islam, Tulisan Arab, Latin dan Artinya

Artinya: "Tidak ada tuhan selain Engkau, Mahasuci Engkau. Sungguh, aku termasuk orang-orang yang zalim."

Doa tersebut difirmankan oleh Allah SWT dalam Quran surat Al-Anbiya ayat 87:

وَذَا النُّوْنِ اِذْ ذَّهَبَ مُغَاضِبًا فَظَنَّ اَنْ لَّنْ نَّقْدِرَ عَلَيْهِ فَنَادٰى فِى الظُّلُمٰتِ اَنْ لَّآ اِلٰهَ اِلَّآ اَنْتَ سُبْحٰنَكَ اِنِّيْ كُنْتُ مِنَ الظّٰلِمِيْنَ ۚ

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x