Bacaan Mandi Wajib Haid Beserta Tata Caranya Sesuai Ajaran Islam, Wanita Harus Tahu

- 17 April 2021, 02:28 WIB
Ilustrasi mandi keramas
Ilustrasi mandi keramas /PIXABAY/SocialButterflyMMG

Portal Kudus – Berikut adalah bacaan mandi wajib setelah haid beserta tata caranya sesuai ajaran Islam, wanita harus tahu.

Ada beberap hal yang menyebabkan seseorang harus mandi wajib atau mandi junub.

Salah satu sebabnya yakni ketika seorang wanita selesai menstruasi atau haid.

Baca Juga: Apakah Boleh Mandi Wajib Setelah Waktu Imsak ? Simak Penjelasan Hukum dan Tata Cara Mandi Wajib Ramadhan

Baca Juga: Jadwal Buka Puasa dan Jadwal Imsak Hari Ini Samarinda 17 April 2021, Imsakiyah Ramadhan 2021

Adapun, cara yang benar menghilangkan hadats besar adalah dengan mandi wajib, yaitu membasuh seluruh tubuh mulai dari puncak kepala hingga ujung kaki.

Sebab-sebab yang mewajibkan mandi wajib:

 

  1. Bertemunya dua khitan atau bersetubuh.
  2. Karena selesai nifas (bersalin setelah selesai berhentinya keluar darah sesudah melahirkan)
  3. Karena wiladah (setelah melahirkan)
  4. Karena Fardhu Mandi.

Baca Juga: Jadwal Buka Puasa dan Jadwal Imsak Hari Ini Pati 17 April 2021, Imsakiyah Ramadhan 2021

Halaman:

Editor: Ulul Uliyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x