Bacaan Doa Sebelum Belajar untuk Anak TK, Tulisan Arab, Latin, dan Artinya dalam Bahasa Indonesia

- 5 Maret 2021, 01:05 WIB
Ilustrasi mengajari anak berdoa sebelum belajar
Ilustrasi mengajari anak berdoa sebelum belajar / freepik.com /freepik.com

Portal Kudus - Inilah bacaan doa sebelum belajar untuk anak TK, lengkap tulisan Arab, latin, beserta artinya dalam Bahasa Indonesia. 

Belajar atau mencari ilmu adalah aktivitas yang mulia, yang sangat dianjurkan dalam agama. 

Oleh karena itu, sebelum belajar, kita dianjurkan membaca doa sebelum belajar. 

Baca Juga: Puasa Ayyamul Bidh 25, 26, 27 Februari 2021: Ini Bacaan Niat dan Keutamaan Menjalankannya

Doa sebelum belajar adalah wujud harapan kita kepada Allah Swt agar diberi kelancaran dan kemudahan dalam proses belajar. 

Begitu juga bagi adik-adik kita yang masih duduk di bangku Taman Kanak-kanak (Anak TK), penting mengajari mereka doa sebelum belajar. 

Anak mesti ditanamkan kesadaran bahwa setiap menjalankan sesuatu, kita butuh berdoa kepada Allah Swt diberi kelancaran dan keberkahan.

Doa sebelum belajar dan artinya untuk anak TK, biasanya dibaca bersama-sama di kelas sebelum proses belajar berlangsung. 

Biasanya, bapak/ibu guru memimpin dan membimbing anak-anak untuk membaca doa sebelum proses belajar. 

Halaman:

Editor: Ulul Uliyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x