Teks Sholawat Adzimiyah Latin, Arab dan Artinya Bahasa Indonesia

- 3 Februari 2021, 16:09 WIB
ilustrasi doa
ilustrasi doa /tangkapan layar/freepik

Poertal Kudus - Sholawat Adzimiyah ini dinisbatkan kepada Syekh Ahmad bin Idris, pendiri toriqoh Idrisiyyah.

Beliau mendapatkannya dari Nabi Khidr. Sholawat ini termasuk sholawat yg digemari para wali.

Sayyid Habib Muhammad Al-Haddar mengatakan: "Barang siapa membaca shalawat 'Adzimiyyah 3 kali, maka dia akan mimpi bertemu nabi SAW."

Sayyid Muhammad Alwi al-Maliki berkata: "Barang siapa membacanya sebanyak 7 kali sebelum waktu shubuh, maka ia dapat berguna untuk mimpi bertemu Nabi SAW." (Habib Husin Muhammad Syadad bin Umar, Do'a-do'a bertemu Nabi SAW, hal. 146, Pustaka Hidayah)

Berikut ini Sholawat Adzimiyah sebagaimana dikutip portalkudus dari bibitwahyudi.blogspot.com

Baca Juga: Bacaan Sholawat Fatih Bahasa Arab Dan Latin Lengkap Dengan Artinya

Baca Juga: Bacaan Teks Sholawat Ujang Bustomi Lengkap Arab, Latin, dan Artinya

Teks bacaan Sholawat Adzimiyah Arab :

Sholawat Adzimiyah
Sholawat Adzimiyah facebook

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x