Bacaan Niat Mandi Jumat bagi Pria Lengkap Bahasa Arab Terjemahannya dan Cara Pelaksanaannya

- 1 Januari 2021, 07:28 WIB
niat mandi jumat
niat mandi jumat /Portalkudus.com

 

Bagaimana dengan rukun mandi yang benar?

- Menuangkan air dan mencuci kedua tangan

- Mengambil air dengan tangan kanan untuk mencuci kemaluan dengan tangan kiri

Baca Juga: Doa di Akhir Tahun dan Awal Tahun Bahasa Arab-Indonesia, untuk Resolusi Terbaik di Tahun 2021

- Menggosokkan tangan kiri ke tanah dan bisa diganti dengan sabun

- Berkumur dan menghirup air dengan hidung, kemudian dilanjutkan dengan berwudhu namun tidak perlu sampai kaki karena bagian ini diakhirkan

- Basahi rambut, lalu sela-sela pangkal rambut dan basahi dengan air sampai semua basah

- Siram kepala 3 kali dilanjutkan dengan menyiram air ke seluruh tubuh.

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah