Sejarah Hari Kidal Internasional yang Diperingati pada 13 Agustus

- 12 Agustus 2022, 10:07 WIB
Ilustrasi Sejarah Hari Kidal Internasional yang Diperingati pada 13 Agustus
Ilustrasi Sejarah Hari Kidal Internasional yang Diperingati pada 13 Agustus /athree23/Pixabay

Portal Kudus – Tepat pada 13 Agustus adalah peringatan hari pengguna tangan kiri internasional atau yang lebih sering dikenal hari kidal internasional.

Hari kidal internasional adalah hari di mana memperingati orang-orang pengguna tanggan kiri sedunia.

Hari Kidal Internasional adalah hari yang diperingati bagi pengguna tangan kiri atau yang disebut kidal.

Hari Kidal Internasional diperingati setiap tahunnya untuk merayakan perbedaan dan ciri khas dari individu kidal.

Baca Juga: 20 Ide Hadiah Untuk Lomba 17 Agustus yang Unik dan Bermanfaat, Biar Makin Semangat Ikut Lomba!

Peringatan Hari Hari Pengguna Tangan Kiri Internasional atau Kidal Internasional pertama kali adalah pada tanggal 13 Agustus 1976.

Sejarah Hari Kidal Internasional tidak terlepas dari peran Left-Handers Club yang didirikan pada tahun 1990. Melanjutkan tradisi yang diciptakan oleh Dean R. Campbell, Left-Handers Club kemudian mencetuskan International Lefthanders Day sebagai bagian dari organisasi mereka pada 13 Agustus 1992.

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, kidal berarti bersifat lebih terampil tentang anggota badan yakni tangan bagian kiri daripada bagian kanan.

Dengan diperingati Hari Pengguna Tangan Kiri Internasional ini, disebabkan karena bentuk ketidaknyamanan para pengguna tangan kiri di tengah masyarakat.

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x