ARTI Gemoy dalam Bahasa Gaul Adalah, Simak Makna dan Arti Gemoy dalam Bahasa Gaul yang Viral di Media Sosial

- 5 Maret 2023, 14:34 WIB
ARTI Gemoy dalam Bahasa Gaul Adalah, Simak Makna dan Arti Gemoy dalam Bahasa Gaul yang Viral di Media Sosial
ARTI Gemoy dalam Bahasa Gaul Adalah, Simak Makna dan Arti Gemoy dalam Bahasa Gaul yang Viral di Media Sosial /Whatsapp @tangkapanlayar/

Gemoy merupakan istilah bahasa gaul yang berasal dari plesetan kata yang sudah ada sebelumnya yaitu 'gemas'.

Adapun menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) definisi dari gemas adalah sangat (suka) bercampur jengkel.

Istilah gemoy seringkali digunakan seseorang untuk mengungkapkan rasa gemas terhadap sesuatu hal. 

Misalnya melihat anak kecil yang lucu sehingga mengatakan gemoy sebagai ungkapan rasa gemas.

Baca Juga: ULTI Artinya Adalah? Simak Makna dan Arti Ulti dalam Bahasa Gaul yang Viral di Media Sosial Tik Tok

Dilansir dari akun @Gerald Vinc***, bahwa gemoy ternyata memiliki sejarah evolusinya yaitu berawal dari kata gemas, yang apabila diuraikan menjadi seperti dibawah ini.

Gemas-gemash-gemay-gemoy

Dan dianggap bahwa mengucapkan gemoy lebih mengemaskan daripada gemas itu sendiri, ucap @Gerald Vinc*** dalam video yang diunggahnya tersebut, yang sampai artikel ini ditanyakan sudah mendapatkan 40,4 ribu suka.

Baca Juga: Arti 50 dalam Bahasa Gaul Adalah, Ternyata Begini Makna dan Arti 50 yang Viral di Media Sosial

Contoh Pengunaan Gemoy di Media Sosial

Halaman:

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah