GR Artinya Apa? Simak Arti dan Contoh Penggunaan Singkatan GR dalam Bahasa Gaul

- 21 Juli 2022, 07:05 WIB
Ilustrasi medsos.
Ilustrasi medsos. /Pixabay/fimbee/

GR adalah istilah dalam bahasa gaul yang populer dipakai kalangan anak muda zaman sekarang.

Akhir-akhir ini istilah GR kembali trending dan banyak digunakan di media sosial.

Baca Juga: Arti Absurd dalam Bahasa Gaul, Kata yang Sering Dipakai untuk Candaan di Media Sosial

Padahal sebenarnya istilah GR hanya sebatas singkatan saja.

GR terdiri dari dua kata ‘Gede’ dan ‘Rasa’.

 Gede Rasa diartikan sebuah perasaan yang merasa tersanjung atau terlalu percaya diri yang terlalu berlebihan.

Baca Juga: AJG Artinya Apa? Simak Arti AJG dalam Bahasa Gaul, Singkatan yang Tidak Boleh Seenaknya Digunakan

Begini contoh penggunaan singkatan GR dalam bahasa gaul:

“Jangan GR kau hanya menjadi badut untuknya.”

“Nggak usah GR, kamu mungkin salah paham.”

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah