Kalender Jawa Agustus 2022 Lengkap dengan Hari, Pasaran, dan Wuku Cocok untuk Perhitungan Weton dan Hari Baik

- 20 Maret 2022, 21:36 WIB
Kalender Jawa Agustus 2022 Lengkap dengan Hari, Pasaran, dan Wuku Cocok untuk Perhitungan Weton dan Hari Baik
Kalender Jawa Agustus 2022 Lengkap dengan Hari, Pasaran, dan Wuku Cocok untuk Perhitungan Weton dan Hari Baik /Tangkap layar/pixabay.com/pixabay20

Portal Kudus – Sebagian masyarakat masih percaya bahwa perhitungan baik dan buruk hari berdasarkan penanggalan Jawa.

Simak dibawah ini kalender Jawa pada bulan Agustus lengkap dengan hari, pasaran, wuku yang cocok untuk perhitungan weton dan hari baik.

Sejumlah daerah masih menggunakan penanggalan Jawa sebagai pegangan untuk melaksanakan sebuah perayaan.

Baca Juga: Temukan Kunci Jawaban Disini dan Selesaikan Tebak Kata Shopee Level 51, 52, 53, 54, dan 55

Baca Juga: 20 Nama Bayi Laki Laki-Lahir pada Bulan Ramadhan, Simak Artinya dari Sang Pemberani hingga Pangeran Bercahaya

Siklus bulan pada penanggalan Jawa adalah Sura, Sapar, Mulud, Bakdamulud, Jumadilawal, Jumadilakhir, Rejeb, Ruwah, Pasa, Sawal, Dulkaidah, dan Besar.

Cek info kalender jawa bulan Agustus lengkap dengan hari, pasaran, wuku yang cocok untuk perhitungan weton dan hari baik.

Kalender Jawa bulan Agustus 2022

  • Senin, 1 Agustus 2022: 3 Sura 1956
  • Selasa, 2 Agustus 2022: 4 Sura 1956
  • Rabu, 3 Agustus 2022: 5 Sura 1956
  • Kamis, 4 Agustus 2022: 6 Sura 1956
  • Jumat, 5 Agustus 2022: 7 Sura 1956
  • Sabtu, 6 Agustus 2022: 8 Sura 1956
  • Senin, 8 Agustus 2022: 10 Sura 1956
  • Selasa, 9 Agustus 2022: 11 Sura 1956
  • Rabu, 10 Agustus 2022: 12 Sura 1956
  • Kamis, 11 Agustus 2022: 13 Sura 1956
  • Jumat, 12 Agustus 2022: 14 Sura 1956
  • Sabtu, 13 Agustus 2022: 15 Sura 1956
  • Senin, 15 Agustus 2022: 17 Sura 1956
  • Selasa, 16 Agustus 2022: 18 Sura 1956

Baca Juga: Sifat dan Karakter Nama Intan, Inilah Arti Sifat dan Karakter Nama Intan Lengkap dengan Rangkain Nama

Baca Juga: TERBARU! Soal UTS IPS Kelas 7 Semester 2 dan Kunci Jawaban Pilihan Ganda dan Essay Kurikulum 2013 Tahun 2022

  • Rabu, 17 Agustus 2022: 19 Sura 1956
  • Kamis, 18 Agustus 2022: 20 Sura 1956
  • Jumat, 19 Agustus 2022: 21 Sura 1956
  • Sabtu, 20 Agustus 2022: 22 Sura 1956
  • Senin, 22 Agustus 2022: 24 Sura 1956
  • Selasa, 23 Agustus 2022: 25 Sura 1956
  • Rabu, 24 Agustus 2022: 26 Sura 1956
  • Kamis, 25 Agustus 2022: 27 Sura 1956
  • Jumat, 26 Agustus 2022: 28 Sura 1956
  • Sabtu, 27 Agustus 2022: 29 Sura 1956
  • Senin, 29 Agustus 2022: 1 Sapar 1956
  • Selasa, 30 Agustus 2022: 2 Sapar 1956
  • Rabu, 31 Agustus 2022: 3 Sapar 1956

Baca Juga: UPDATE Kunci Jawaban Tebak Kata Shopee Level 231, 232, 233, 234, 235 dan Selesaikan Permainan Ini Sekarang

Baca Juga: 20 Inspirasi Nama Bayi Laki Laki Bernuansa Ramadhan dan Artinya yang Penuh Makna Serta Keberkahan

Perhitungan tanggal tidak baik di antaranya 4, 8, 9, 11, 16, 21, 22, dan 29.

Demikian kalender jawa bulan Agustus tahun 2022 lengkap dengan hari, pasaran, dan wuku cocok untuk perhitungan weton dan hari baik. ***

Editor: Candra Kartiko Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah