5 Pro Player Mobile Legends Yang Paling Ditakuti Di Indonesia

- 6 Februari 2022, 07:54 WIB
Tangkap layar Mobile Legends Bang-Bang
Tangkap layar Mobile Legends Bang-Bang /www.instagram.com/realmobilelegendsid

Portal Kudus – Mobile Legends merupakan game yang sangat terpopuler di Indonesia dan negara lainnya.

 Di Indonesia telah terbukti ada jutaan orang yang bermain game MOBA yang dirilis oleh Moonton, Akan tetapi tidak dengan pemain yang memiliki skill cukup disegani.

 Maka dari itu kalian harus mengetahui daftar Pro Player Mobile Legends Di Indonesia yang memiliki skill di atas rata-rata.

Baca Juga: Siapakah Pengisi Suara Emot ONIC Esports “Go Onic” Di Mobile Legends? Simak Ulasannya

Berikut adalah daftar Pro Player Mobile Legends di Indonesia:

1.      RRQ Lemon

 Lemon merupakan pemain RRQ Hoshi yang saat ini jarang bermain membela timnya, Lemon sendiri kerap dipanggil sebagai Alien karena kemampuan bermain Mobile Legends yang sangat keren.

 Beberapa streamer YouTube, influencer bahkan pro player sekalipun akan enggan bila bertemu dengan lemon, winrate game yang dimiliki oleh Lemon hampir sempurna, karena jarangnya kalah dalam permainan.

Baca Juga: TEBAK KATA Shopee Tantangan Harian 6 Februari 2022 Hari Minggu, Temukan Jawaban Tebak Kata Disini

Halaman:

Editor: Sugiharto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x