Profil dan Biodata Feni Rose, Host Program Rumpi yang Tidak Tergantikan

- 21 Desember 2021, 16:58 WIB
ANAK Feni Rose menikah
ANAK Feni Rose menikah /

Portal Kudus – Inilah Profil dan Biodata Feni Rose, Host Program Rumpi yang tidak tergantikan.

Siapa yang tidak mengenal Feni Rose, host program Rumpi yang identik dengan pertanyaan super pedas dan mendalam.

Rumpi adalah program gelar wicara yang membahas kehidupan selebritis dan kejadian viral.

Baca Juga: Profil dan Biodata Mezzaluna, Anak dari Bimbim Slank, Lengkap dengan Akun Media Sosial

Baca Juga: Cek Disini, Pengumuman Hasil Seleksi PPPK Guru, Untuk Formasi PPPK Guru Tahap 2 Berikut Ini

Program Rumpi telah dirilis pertama kali pada tanggal 10 November 2014, tayang di Trans TV dibawakan oleh host Feni Rose.

Pada tahun 2021 ini program Rumpi telah menginjak usia 7 tahun, tetap dengan host yang sama yaitu Feni Rose.

Terkenal dan identik dengan pertanyaan super pedas, julid, dan ceplas-ceplos Feni Rose membawakan program Rumpi.

Baca Juga: Biodata dan Profi Fuji An, Lengkap dengan Nama Lengkap, Instagram, Tanggal Lahir

Telah banyak artis-artis, publik figur, dan konten kreator viral yang telah diwawancarai oleh Feni Rose di Rumpi.

Dapat dikatakan program Rumpi adalah program terupdate membahas kejadian viral dan berita yang tengah hangat diperbincangkan.

Feni Rose telah menjadi ikon dari Rumpi yang telah 7 tahun membawakan acara dan tidak tergantikan.

Siapa sebenarnya Feni Rose host dari program Rumpi tersebut?

Berikut ini profil dan biodata lengkap Feni Rose sebagaimana dikutip dari berbagai sumber.

Nama lengkap: Feni Rosewidyadhari

Nama panggilan: Feni Rose

Tempat, tanggal lahir: Malang, 1 November 1973

Umur: 48 tahun

Almamater: Universitas Indonesia

Profesi: Presenter, Bintang Iklan, Pengusaha, Youtuber

Tahun aktif: 1999 - sekarang

Suami: Enkito Herman Nugroho

Anak:

- Giannirma Gavrila Herman

- Audi Kirana Herman

Instagram: @fenirose

YouTube: Feni Rose Official

Itulah profil dan biodata lengkap dari Feni Rose, host dari program Rumpi yang telah tayang menemani masyarakat Indonesia.***

Editor: Sugiharto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah