Tafsir Mimpi Tersesat Menurut Islam, Salah Satunya Anda Akan Diperalat Orang Lain

- 12 Desember 2021, 17:45 WIB
Tafsir Mimpi Tersesat Menurut Islam, Salah Satunya Anda Akan Diperalat Orang Lain
Tafsir Mimpi Tersesat Menurut Islam, Salah Satunya Anda Akan Diperalat Orang Lain /Pixabay/

Portal Kudus - Berikut arti mimpi tersesat menurut Islam, mengandung makna yang beragam.

Banyak masyarakat Indonesia yang masih percaya bahwa setiap mimpi seseorang memiliki makna dalam kehidupan.

Selain itu, setiap kejadian di dalam mimpi seseorang mimpi beragam, dan memiliki arti masing-masing.

Lantas bagaimana dengan mimpi tersesat? Apakah ada makna tersendiri bagi yang mengalami mimpi tersebut?

Dalam artikel ini terdapat informasi mengenai beberapa arti mimpi tersesat yang telah kami rangkum dari berbagai sumber.

Berikut arti mimpi tersesat:

Baca Juga: Tafsir Mimpi Kecelakaan Motor Menurut Primbon Jawa, Pertanda Buruk? Berikut Ulasan Lengkapnya

Baca Juga: Arti Mimpi Tunangan, Sebuah Pertanda Baik atau Buruk? Simak Penjelasan Berikut ini

1. Arti Mimpi Tersesat di Jalan

Mimpi tersesat di jalan merupakan pertanda bahwa akan ada percekcokan, bisa dengan tetangga bisa juga dengan teman dekat kamu.

2. Arti Mimpi Tersesat di Hutan

Mimpi tersesat di hutan merupakan pertanda bahwa akan ada sebuah halangan atau kendala dalam mencari sesuap nasi (mencari rejeki).

Baca Juga: Arti Mimpi Membangun Rumah Menurut Islam, Diantaranya Anda Akan Mendapatkan Kenaikan Pangkat

3. Arti Mimpi Tersesat di Kuburan

Mimpi tersesat di kuburan merupakan pertanda bahwa orang tersebut akan mengalami sakit, maka saran kami kamu untuk memperhatikan kesehatannya, yaitu diperhatikan pola makannya dan jangan lupa dibarengi dengan olah raga.

Baca Juga: Arti Mimpi Membangun Rumah Bersama Keluarga, Akan Mendapatkan Kemudahan Dalam Segala Urusan

4. Arti Mimpi Tersesat di Pasar

Mimpi tersesat di pasar merupakan pertanda bahwa Anda akan diperalat atau dimanfaatkan orang lain untuk memperoleh sebuah keuntungan.

5. Arti Mimpi Tersesat di Gunung

Mimpi tersesat di gunung merupakan pertanda bahwa orang tersebut tidak mempunyai gairah hidup (menyerah apa yang dialami selama ini).

Baca Juga: Tafsir Mimpi Melihat Mayat Diri Sendiri, Diantaranya Anda Harus Lebih Banyak Memperhatikan Kesehatan

6. Arti Mimpi Tersesat di Jalan yang Sempit dan Gelap

Mimpi tersesat di jalan sempit dan gelap merupakan pertanda Anda akan mendapatkan sebuah cobaan besar dalam hidup.

7. Arti Mimpi Tersesat di Laut

Mimpi tersesat di laut merupakan pertanda bahwa orang tersebut merasa putus asa, karena masalah itu memang benar-benar sulit untuk diselesaikan, maka saran kami kamu untuk bersabar dan bertawakallah serta berdoa meminta kepada Sang Pencipta.

Nah, itulah informasi mengenai beberapa arti mimpi tersesat. ***

Editor: Candra Kartiko Sari

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah