APA Itu SCP? Berikut Penjelasan Arti dan Singkatan SCP yang Mendadak Viral di Media Sosial

19 Juni 2022, 15:12 WIB
APA Itu SCP? Berikut Penjelasan Arti dan Singkatan SCP yang Mendadak Viral di Media Sosial /tangkapan layar/

Portal Kudus- Simak penjelasan mengenai apa itu SCP? berikut penjelasan Arti dan singkatan SCP yang mendadak viral di media sosial.

Di media sosial setiap harinya muncul bahasa baru, hal itu membuat penasaran warganet seperti halnya kata SCP ini.

Kata SCP ini banyak di gunakan dalam percakapan, postingan dan juga komentar di media sosial.

Baca Juga: Cara Sukses di Usia Muda Tanpa Modal, Cara Menjadi Pengusaha Muda Sukses

Banyak warganet yang penasaran dengan arti singkatan SCP ini dan mencarinya di internet.

Apa itu SCP? dan apa artinya? artikel ini akan mengulas lengkap arti dan singkatan SCP yang populer di media sosial.

Berikut merupakan Arti SCP yang telah di rangkum Tim Portal Kudus dari berbagai sumber:

Baca Juga: Nonton Boruto: Naruto Next Generations Episode 254 Sub Indo, Link Streaming Boruto Episode 254 Sub Indo

SCP adalah singkatan dari secure, contain, dan protect. Setiap kata tersebut mewakili tugas atau fungsi organisasi tersebut.

Secure berarti mengamankan makhluk aneh dari masyarakat sipil dan organisasi rival melalui pengamatan luas.

Contain berarti mencegah pengaruh dari penyebaran makhluk aneh. Cara dengar mengurung atau menyembunyikan mereka agar tidak diketahui masyarakat. 

Baca Juga: 5 Cara Jitu Menjadi Pengusaha Muda Sukses dari Nol dan Cara Sukses di Usia 17 Tahun

Protect berarti melindungi manusia dari makhluk-makhluk aneh dan menghancurkan mereka jika dibutuhkan.

SCP Foundation adalah organisasi yang meneliti objek, entitas, benda, atau makhluk aneh yang merupakan hasil eksperimen mereka. Organisasi ini membuat makhluk buatan dengan memanipulasi gen penyusun untuk menciptakan makhluk hidup baru. Selain itu, mereka juga membuat berbagai macam senjata

SCP Foundation hanyalah organisasi fiktif. Dalam situs resminya, organisasi menyebut diri mereka sebagai kelompok penulis kreatif yang ingin memberi hiburan dengan konten-konten menyeramkan.

Itulah penjelasan mengenai apa itu SCP? berikut penjelasan Arti dan singkatan SCP yang mendadak viral di media sosial.***

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Tags

Terkini

Terpopuler