ARTI Satru dalam Bahasa Jawa, Simak Penjelasan Arti dan Makna Bahasa Gaul Satru yang Viral di Media Sosial

19 Mei 2022, 09:13 WIB
ARTI Satru dalam Bahasa Jawa, Simak Penjelasan Arti dan Makna Bahasa Gaul Satru yang Viral di Media Sosial /tangkapan layar/

Portal Kudus- Berikut arti satru dalam bahasa Jawa, simak penjelasan arti dan makna bahasa gaul satru yang viral di media sosial.

Di media sosial setiap harinya muncul bahasa gaul baru, seperti halnya bahasa gaul satru ini yang viral di media sosial.

Bahasa gaul satru mendadak viral di media sosial dan membuat penasaran warganet pengguna media sosial.

Baca Juga: LATIHAN Soal US Bahasa Inggris Kelas 9 2022 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal US Bahasa Inggris SMP Kelas 9 2022

Kata satru digunakan dalam percakapan sehari-hari, judul lagu, postingan di media sosial dan juga komentar di media sosial.

Banyak warganet yang penasaran dengan arti dan makna bahasa gaul satru sehingga mencarinya di internet.

Apa arti satru? Dan apa maknanya? Artikel ini akan mengulas lengkap arti dan makna bahasa gaul satru yang viral di media sosial.

Baca Juga: CONTOH Soal US Bahasa Inggris Kelas 12 SMK dan Jawabannya, Latihan Soal US Bahasa Inggris SMK Kelas 12 2022

Berikut merupakan arti dan makna satru yang telah di rangkum Tim Portal Kudus dari berbagai sumber:

Satru bisa diartikan bertengkar atau bermusuhan.

satru : musuh

satru bebuyutan : musuh turun-temurun;

satru ati: musuh hati

Baca Juga: Lirik dan Arti Lagu Count On Me Bruno Mars, Pahami Artinya dan Maksudnya, Makna dari Lagu Rilis Tahun 2010

satru batin : musuh batin

Penggunaan kata satru pada lagu berjudul satru terdapat pada penggalan lirik “satru hubungan mung salah pahammu” yang artinya "musuh hubungan itu hanya salah paham dari kamu".

Satru sendiri merupakan lagu dangdut koplo yang dipopulerkan oleh Denny Caknan. Lagu ini banyak digemari karena liriknya yang begitu dalam dan relevan dengan banyak orang.

Itulah arti satru dalam bahasa Jawa, simak penjelasan arti dan makna bahasa gaul satru yang viral di media sosial.***

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Tags

Terkini

Terpopuler