Inilah Arti Godin Bahasa Gaul yang Viral di Media Sosial, Simak Arti dan Makna Godin dalam Puasa Ramadhan

3 April 2022, 11:05 WIB
Inilah Arti Godin Bahasa Gaul yang Viral di Media Sosial, Simak Arti dan Makna Godin dalam Puasa Ramadhan /mohamed_hassan/Pixabay

Portal Kudus- Simak penjelasan mengenai arti Godin bahasa gaul yang viral di media sosial, simak arti dan makna Godin dalam puasa Ramadhan.

Artikel ini berisi tentang arti dan makna Godin yang mendadak viral dan banyak dicari warganet baru-baru ini.

Godin merupakan bahasa gaul anak muda zaman sekarang, bahasa gaul Godin ternyata diadopsi dari bahasa Sunda dan viral dimana -mana.

Baca Juga: Siki Kanjut Bahasa Sundanya Apa? Ternyata ini Arti dan Makna Siki Kanjut yang Viral di Media Sosial

Kata Godin sangat populer dikalangan urang Sunda terutama anak muda Sunda.

Banyak anak muda yang menggunkana bahasa gaul Godin di postingannya, komentar di sosial media dan juga percakapan sehari-hari.

Berikut merupakan arti Godin yang telah di rangkum Tim Portal Kudus dari berbagai Sumber:

Baca Juga: KUMPULAN Balasan Ucapan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 2022 dan Jawaban Marhaban Ya Ramadhan 1443 H

Godin adalah sebuah istilah yang digunakan anak muda ketika makan siang hari di bulan ramadhan dengan sembunyi atau diam-diam.

Artinya Godin, membatalkan puasa di siang hari, tidak hanya makan, namun termasuk minum, merokok dan lain-lain dengan cara diam-diam.

Baca Juga: Profil dan Biodata Fhadil Firdaus Lengkap Umur, Tanggal Lahir, Pekerjaan, Hobi, Pendidikan hingga Akun IG

Orang yang melakukan Godin akan melanjutkan lagi puasa seolah-olah tidak terjadi apa-apa.

Itulah penjelasan mengenai arti Godin bahasa gaul yang viral di media sosial, simak arti dan makna Godin dalam puasa Ramadhan.***

Editor: Azkaa Najmuts Tsaqib

Tags

Terkini

Terpopuler