23 Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Jawa yang Jarang Dipakai Awalan Huruf S, dari Perempuan Pemberani

25 Maret 2022, 05:59 WIB
23 Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Jawa yang Jarang Dipakai Awalan Huruf S, dari Perempuan Pemberani /Pixabay/

Portal Kudus – Simak dibawah ini rekomendasi nama bayi perempuan Jawa yang jarang dipakai, awalan huruf S.

Bagi sebagian masyarakat yang memilki keturunan dari daerah Jawa, nama ini cocok untuk disematkan.

Apabila memiliki bayi perempuan dan belum  memiliki nama, ini rekomendasi yang cocok untuk nama  bayi perempuan Jawa dengan awalan huruf S.

Nama merupakan salah satu doa dan harapan orang tua kepada anaknya, sehingga nama memiliki sejumlah makna yang baik.

Baca Juga: 25 Nama Bayi Perempuan Jawa yang Jarang Dipakai Awalan Huruf A, dari Perempuan Tangguh hingga Mulia

Baca Juga: 20 Nama Bayi Perempuan Jawa Jarang Dipakai Berawalan G - K, Cocok, Simple dan Penuh Makna

Berikut ini, nama bayi perempuan Jawa yang jarang dipakai awalan huruf S.

Huruf S

Sada : suci, murni

Sakinah : perempuan yang salih

Salwa : perempuan yang manis bagai madu

Santika : sosok yang membawa kedamaian

Saraswati : dewi ilmu pengetahuan agama hindu

Sasmaya : bagus, indah, suci

Srimulyani : Bahagia dan mulia

Sukma : jiwa yang lembut

Suryandari : perempuan secerah matahari

Susana : perempuan yang kuat pendiriannya

Syakia : kebahagiaan

Santi : ketenangan

Sasanti : memuja

Baca Juga: 20 Nama Bayi Perempuan Modern Awalan Huruf Q–U, Simpel dan Bermakna Cantik dan Lembut

Baca Juga: 20 Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami Modern Beserta Artinya dalam Kehidupan

Sasikirana : bulan yang bersinar terang

Sasmita : tanda sebuah isyarat

Sasri : amat bersih

Suciatma : jiwa yang suci

Sujana : berpendidikan

Sujita : penakluk yang hebat

Sura : pemberani

Surastri : malaikat, bidadari

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 2 Halaman 160, Pembahasan Soal Menyatakan Bentuk Pecahan Hewan dari Kumpulannya

Baca Juga: Mitos Kejatuhan Cicak, Ternyata Tidak Sepenuhnya Pertanda Hal Buruk

Itu dia rekomendasi nama bayi perempuan Jawa yang jarang dipakai awalan huruf S. Semoga membantu orang tua dalam mencari rekomendasi nama untuk anaknya . ***

Editor: Candra Kartiko Sari

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler