Jelang Hari Pramuka ke 61, Mari Memaknai Arti yang Terkandung dalam Hymne dan Mars Pramuka

- 13 Agustus 2022, 14:46 WIB
Ilustrasi Jelang Hari Pramuka ke 61, Mari Memaknai Arti yang Terkandung dalam Hymne dan Mars Pramuka
Ilustrasi Jelang Hari Pramuka ke 61, Mari Memaknai Arti yang Terkandung dalam Hymne dan Mars Pramuka /sweetlouise / 574 images/

Tokoh tersebut bernama lengkap Sayyid Muhammad Husein bin Salim bin Ahmad bin Salim bin Ahmad al-Muthahar.

Tetapi lebih dikenal dengan nama H. Mutahar atau Kak Husein Mutahar.

Beliau adalah tokoh negarawan dalam masa-masa awal kemerdekaan Indonesia.

Namanya paling dikenal sebagai seorang komponis musik Indonesia, terutama untuk kategori lagu nasional dan kepanduan.

Baca Juga: Video Promo Anime Pokémon Pratinjau Pertarungan Semifinal Arc Kejuaraan Dunia

Berikut Hymne Pramuka yang dapat dihafalkan dan maknanya dapat diamalkan pada kehidupan sehari-hari.

Kami pramuka indonesia
Manusia pancasila
Satyaku kudharmakan..

Dharmaku kubaktikan
Agar jaya Indonesia
Indonesia tanah airku
Kami jadi pandu mu..

Singkat, padat namun memiliki makna yang dalam tentang sikap cinta tanah air sesuai dengan nilai pancasila.

Membaktikan diri untuk kejayaan bangsa Indonesia.

Halaman:

Editor: Ahmad Khakim

Sumber: pramuka.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah