5 Ide Lomba Kreatif Online untuk HUT RI di Masa Pandemi, Kumpulan Lomba Agustusan Edukatif Tema Kemerdekaan

- 3 Agustus 2021, 23:25 WIB
5 ide lomba kreatif online untuk HUT RI ke-76 tahun 2021 di masa pandemi, kumpulan contoh lomba Agustusan edukatif tema Kemerdekaan
5 ide lomba kreatif online untuk HUT RI ke-76 tahun 2021 di masa pandemi, kumpulan contoh lomba Agustusan edukatif tema Kemerdekaan /Setneg/

Proses pengiriman foto ke panitia bisa dilakukan secara online sehingga tidak perlu menciptakan kerumunan.

Atau, bisa dengan mengunggah di media sosial. Di sini, panitia bisa mempertimbangkan banyaknya like dan komen di medsos sebagai bahan penilaian.

  1. Kuis online

Kuis online sebagai lomba Agustusan bisa menjadi pilihan menarik untuk tetap menghadirkan suasana kemeriahan HUT RI di masa pandemi.

Untuk menggelar kuis online, panitia bisa menantukan platform yang akan digunakan dan mengaturnya secara teknis sesuai keperluan.

Baca Juga: Kumpulan Spanduk HUT RI ke-76 Tahun 2021, Desain Template Poster dan Spanduk HUT Kemerdekaan RI Resmi Terbaru

  1. Lomba video TikTok

Kepopuleran TikTok di kalangan remaja bisa dibingkai sebagai inspirasi mengadakan lomba Agustusan yang menarik.

Lomba membuat video TikTok bertema HUT RI bisa digelar dan berpotensi menarik minat dan antusiasme para remaja.

Tentu, video TikTok yang dibuat harus bertema kemerdekaan dan nasionalisme.

  1. Lomba game online

Selain TikTok, game online juga berpotensi menjadi lomba yang akan menarik minat banyak kalangan remaja dan anak muda ketika dijadikan lomba Agustusan.

Game seperi Mobile Legend dan Freefire jelas akan membuat para remaja pecinta game tersebut antusias.

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah