Memperingati Hari Air Sedunia, Berikut Sejarah, Tema, dan Cara Konservasi Air yang Baik dan Benar

- 22 Maret 2021, 18:05 WIB
hari air sedunia
hari air sedunia /Dinas Lingkungan Hidup Probolinggo

Portal Kudus-Memperingati Hari Air Sedunia, Berikut Sejarah, Tema, dan Cara Konservasi Air yang Baik dan Benar.

Hari ini, 22 Maret 2021, merupakan peringatan Hari Air Sedunia. Hari Air Sedunia diperingati untuk meningkatkan kesadaran akan upaya pencegahan krisis air global. 

Sejarah Hari Air Sedunia

Baca Juga: Quotes Ucapan Selamat Hari Air Sedunia 22 Maret, Penuh Pesan untuk Menjaga dan Mengelola Air dengan Baik

Hari air sedunia tercetus pada tahun 1992, tepatnya saat Konferensi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) tentang lingkungan dan pembangunan di Rio de Janeiro berlangsung.

Melalui konferensi tersebut, Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa pun menjadikan 22 Maret sebagai Hari Air Sedunia. Barulah pada 1993, Hari Air Sedunia diperingati hingga saat ini.

Berbagai kegiatan dilakukan PBB bersama warga dunia yang peduli dengan lingkungan untuk memperingati Hari Air Sedunia.

Baca Juga: Diduga Selingkuh, Kades Wotgalih Pasuruan Digebrek Suami dan Warga

Hal tersebut dilakukan mengingat air dan sanitasi merupakan kunci pengentasan kemiskinan, menaikan pertumbuhan ekonomi, dan menjaga kelestarian lingkungan.

Halaman:

Editor: Sugiharto

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah