ARTI Air Dugem Teka Teki MPLS, Simak Jawaban Teka Teki MPLS, Maksud dan Artinya Berbagai Kode Minuman

11 Juli 2022, 15:09 WIB
Apa arti air dugem dalam teka teki MPLS, apa itu? /Pixels/Pixabay/

Portal Kudus - Ketahui apa arti air dugem dalam teka teki MPLS berikut, simak artikel ini selengkapnya. 

Kamu sudah penasaran dengan apa itu "air dugem" yang ada dalam teka teki kegiatan MPLS? 

Simak artikel ini selengkapnya untuk menemukan jawaban arti dari air dugem dalam teka teki kegiatan MPLS.

Baca Juga: MPLS: Snack Bintang Selanjutnya Maksudnya Ini, Simak Arti Teka Teki MPLS, Pastikan Kamu Tahu Jawabannya

Berbagai kegiatan menguji ketelitian, kreativitas, dan kekompakan biasanya digelar dalam kegiatan MPLS. 

Salah satunya, misalnya peserta didik baru akan diminta membawa minuman, makanan, snack, atau barang tertentu. 

Akan tetapi, siswa baru hanya diberi clue atau kode yang menunjukkan miniman atau barang tersebut.

Baca Juga: SNACK 3 Cara Itu Apa? Teka-Teki MPLS, Ternyata Ini Jawabannya, Simak Kode Makanan, Snack, Buah, dan Maksudnya

Maka, peserta harus bisa menemukan arti atau maksud dari kode atau clue tersebut. Misalnya, salah satu teka teki yang sering muncul adalah "air dugem".

Apa artinya "air dugem"? Temukan jawabannya di bawah ini:

- Air Desa: Air mineral Ades

- Minuman merk kondisi kesehatan: Air mineral Vit

- Minuman teletubbeis mencari keringat: Pocari Sweat

- Minuman semut dingin: Coolant

- Minuman wilayahku: Mizone

- Minuman Ratu Mesir/Putri Mesir: Air mineral Cleo

- Minuman spiritus = pepsi blue

- air dugem: Air mineral Club

- Minuman bengkel = 2 tang

- Susu macan = Milkuat

Demikian penjelasan atau jawaban dari apa arti air dugem dalam teka teki MPLS.***

Editor: Al Mahfud

Tags

Terkini

Terpopuler